Frequently Asked Question

Bagaimana mekanisme perangkingan dan formasi Provinsi?
Terakhir diperbaharui 2 tahun lalu

Formasi provinsi adalah formasi penempatan calon mahasiswa setelah lulus pendidikan di Politeknik Statistika STIS (baca persyaratan pendaftaran pada link https://spmb.stis.ac.id/site/pendaftaranId). Formasi provinsi dapat bebas dipilih oleh semua calon mahasiswa seluruh Indonesia dan tidak berdasarkan domisili. Pendaftar hanya dapat memilih satu formasi provinsi saja. Perangkingan berdasarkan nilai tertinggi pada pendaftar dengan pilihan formasi provinsi tersebut, tidak berdasarkan rangking nasional.

Mohon Tunggu!

Mohon tunggu... butuh beberapa detik!